Lompat ke isi

Tulang layar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Sebuah tulang layar merupakan sebuah tiang kayu, logam atau bahan-bahan ringan seperti serat karbon yang digunakan dalam sebuah kapal layar untuk membawa atau menunjang layarnya.[1]

Referensi

  1. ^ Kemp, Peter, ed. (1993). The Oxford Companion to Ships and the Sea. Oxford, United Kingdom: Oxford University Press. hlm. 820. ISBN 0192820842.