Lompat ke isi

Rayi Putra Rahardjo: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
MrsMantunku (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
MrsMantunku (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 183: Baris 183:
|"Demons"
|"Demons"
|{{Nom}}
|{{Nom}}
|<ref>{{Cite web|title=20th AMI AWARDS (2017)|url=https://ami-awards.com/20th-ami-awards-2017/|website=AMI Awards|language=en-US|access-date=2022-03-13}}</ref>
|
|-
|-
|2020
|2020

Revisi per 13 Maret 2022 16.47

Rayi Putra
LahirRayi Putra Rahardjo
26 Juni 1987 (umur 37)
Indonesia Jakarta, Indonesia
AlmamaterUniversitas Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2006 - sekarang
Tinggi1,69 m (5 ft 6+12 in)
Anak1
Orang tuaYayu Rahardjo (ayah)
KerabatShelomita Diah (Kakak Ipar)
Reuben Elishama (Kakak Ipar)
Karier musik
Genre
Instrumen
LabelUniversal Music Indonesia
Artis terkait
Penghargaan
Festival Film Indonesia
Twitter: Rayi_Putra Musicbrainz: e7b6badd-f92d-4b86-aff4-d57d66e4e58a Edit nilai pada Wikidata

Rayi Putra Rahardjo atau yang lebih dikenal dengan Rayi RAN (lahir 26 Juni 1987) adalah seorang aktor, penulis lagu, penyanyi dan produser Indonesia. Ia merupakan satu dari tiga anggota grup vokal pria Indonesia, RAN bersama Anindyo Baskoro dan Astono Handoko.

Karier

Pada tahun 2005, bersama Asta dan Nino ia ikut mendirikan grup musik yang bernama RAN.

Kehidupan pribadi

Di akhir tahun 2011, Rayi menikahi seorang gadis asal Gorontalo bernama Ria Zhafarina Hadju. Mereka telah dikaruniai seorang Putra bernama Budi Abdulkadir Putra.[1]

Diskografi

Album mini

Judul Tahun
The Introduction 2017

Singel

Sebagai artis utama

Judul Tahun Album
"Talk. Chill. Sleep" 2014 The Introduction
"Demons" 2017
"Pretty Girl"
"Copycat"
(menampilkan Ramengvrl dan Dmust Akira)
2018 Single non-album
"Rise"
(bersama Aditya, Tuan Tigabelas dan Sivia Azizah)
2019
"Bagaimana Dengan Aku" 2020
"Apa Kabar?"
"Watch Yourself"
(versi Asia Tenggara, bersama Locals Only Sound, DABOYWAY, Fariz Jabba, Yung Raja, King Promdi dan ALYPH)
2021
"LAGI?"
(Bersama Laze)

Sebagai artis yang ditampilkan

Judul Tahun Posisi tertinggi Album
IDN
[2]
"Kau Adalah"
(Isyana Sarasvati menampilkan Rayi Putra)
2014 Explore!
"Nyaman"
(Rio Riezky menampilkan Rayi Putra)
2017 Single non-album
I Need Love"
(Billy Simpson menampilkan Rayi Putra)
2018
"Jangan"
(Marion Jola menampilkan Rayi Putra)
44 Marion
"Jangan - Eka Gustiwana Remix"
(Marion Jola menampilkan Rayi Putra bersama Eka Gustiwana)
2020 Single non-album
"SIGN"
(Cantika Abigail menampilkan Rayi Putra)

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Produksi
2009 Queen Bee Rayi Putra Rahardjo (ditulis sebagai Grup Musik) Million Pictures
2014 Tak Kemal Maka Tak Sayang Khalil MD Pictures
2015 Youtubers Erik Starvision Plus
2016 #Modus Rayi Rapi Films

Televisi

Nominasi dan penghargaan

Tahun Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
2018 Pencipta Lagu Tema Terbaik (bersama Anindyo Baskoro dan Astono Handoko)
Kulari ke Pantai
Menang
Tahun Penghargaan Kategori Karya/Nominasi Hasil Rujukan
2017 Anugerah Musik Indonesia 2017 Karya Produksi Rap/Hip Hop Terbaik "Demons" Nominasi [3]
2020 Anugerah Musik Indonesia 2020 "Apa Kaba?" Nominasi [4]
2021 Anugerah Musik Indonesia 2021 "Lagi?" (bersama Laze) Nominasi [5]

Referensi

  1. ^ "Rayi RAN Resmi Menikah". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-02-24. Diakses tanggal 2012-04-22. 
  2. ^ "Billboard Indonesia Top 100". billboardid.com. Billboard Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-27. Diakses tanggal 17 Oktober 2019. 
  3. ^ "20th AMI AWARDS (2017)". AMI Awards (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-03-13. 
  4. ^ adminami. "Daftar Lengkap Nominasi 23rd AMI Awards". AMI Awards (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-03-11. 
  5. ^ adminami. "Daftar Lengkap Nominasi 24th Anugerah Musik Indonesia / AMI Awards". AMI Awards (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-11-16. 

Pranala luar